Habib Jafar Ungkap Penyebab Sulit Jodoh, Rambut Rontok Pertanda Penyakit Alopecia

Penceramah sekaligus penggiat media sosial Habib Jafar

VIVA Lifestyle – Penjelasan Habib Jafar agar tak sulit jodoh, disukai pembaca. Terbukti, artikel tersebut menjadi yang terpopuler di kanal Lifestyle VIVA, edisi Senin, 12 Desember 2022. 

Info ramalan zodiak, ternyata juga membuat publik penasaran. Artikel kuis gambar pria di lonceng, turut menjadi perhatian para pembaca. Informasi soal gejala alopecia hingga makanan sumber karbohidrat bagi diabetisi, juga menjadi artikel yang banyak diklik oleh pembaca.

Berikut rangkuman artikel terpopuler kanal Lifestyle VIVA edisi Senin, 12 Desember 2022.

Sulit Dapat Jodoh? Habib Jafar: Mungkin Kebanyakan Konsumsi Makanan Haram

Habib Husein Jafar.

Habib Husein Ja’far Al Hadar atau yang akrab disapa Habib Jafar menyebut salah satu penyebab sulitnya mendapat jodoh. Hal itu karena kebanyakanan mengonsumsi makanan atau minuman yang tidak halal. Ia mengutip salah satu dalil yang menyebut, dengan mengonsumsi makanan haram akan menghambat doa.

Baca selengkapnya di sini.

Sumber: www.viva.co.id

Related posts