Halaman Selanjutnya
Menurut Vielga, batik Minang juga memiliki ciri khas unik yaitu adanya bordir manual yang terinspirasi dari bordir khas Koto Gadang Bukittinggi, yang identik dengan desain bunga-bunga, dengan teknik bordir yang dipakai yang dikenal dengan nama teknik Suji Caia, sehingga membuat tampilan desain ini semakin cantik, elegan, dan klasik.
Sumber: www.viva.co.id