Resep Bumbu Barbeque Simpel Tapi Enak untuk Grill Daging di Malam Tahun Baru

Resep Bumbu Marinasi BBQ & Grill

VIVA Kuliner – Malam tahun baru rasanya kurang seru tanpa ada acara bakar-bakar atau grill baik itu bersama keluarga, pasangan maupun teman atau sahabat. Acara bakar-bakaran atau grill sendiri biasanya dilakukan untuk menyambut pergantian tahun.

Selain melakukan acara bakar-bakaran ayam, daging, ikan dan yang lainnya saat malam tahun baru, biasanya ada juga yang melakukan grill daging dengan bumbu barbeque. Grill sendiri terdiri dari daging slice yang telah dimarinasi dengan bumbu barbeque dan dimasak di atas teflon grill. 

Bagaimana cara membuatnya? Berikut ini resep bumbu barbeque untuk grill daging yang dihimpun dari laman Cookpad

1. Daging Barbeque ala Rumahan

Daging Barbeque ala Rumahan

Daging Barbeque ala Rumahan

Resep bumbu barbeque by Endra Puspita

Bahan-bahan yang dibutuhkan:

Halaman Selanjutnya

(4 orang)

img_title

Sumber: www.viva.co.id

Related posts